logo
Terdapat 9.833 berita hoax pada database kami. LDII Bali ikut berpartisipasi aktif dalam melawan hoax untuk Indonesia yang lebih baik

[SALAH] Viral Mendunia Dua Bocah Afrika Dihukum dan Dipaksa Bernyanyi Lagu Kebangsaan China

09 Agustus 2020, 14:52:38
klaim pada postingan tidak benar. pertama, yang dinyanyikan oleh dua anak berkulit hitam tersebut tidak seperti lagu kebangsaan republik rakyat tiongkokchina. kedua, pemeriksa fakta di afrika, yakni africa check, sudah memeriksa keabsahan informasi tersebut dan menilai bahwa ada kekeliruan dalam informasi yang tersebar. kedua bocah tersebut, menurut africa check, tengah melakukan latihan kuda kuda beladiri yang disebut ma bu. kuda kuda itu merupakan kuda kuda dasar dalam beladiri china. kategori false contextkonten yang salah sumber facebook dan pertanyaan anggota fafhh yf orichalos viral menduniamau anak cucu kita kek gini kedua bocah afrika ini sedang dihukum dan dipaksa untuk bernyanyi lagu kebangsaan china. negeri negeri di afrika yg telah terjebak utang proyek infrastruktur china, kini telah resmi dijajah china.posted by pramiswari on sunday, november 24, 2019 archive httpsarchive.mdcpixf narasi viral mendunia mau anak cucu kita kek gini kedua bocah afrika ini sedang dihukum dan dipaksa untuk bernyanyi lagu kebangsaan china. negeri negeri di afrika yg telah terjebak utang proyek infrastruktur china, kini telah resmi dijajah china. penjelasan beredar video yang menampilkan dua anak kecil berkulit hitam tengah meringis menangis sembari menyanyikan lagu. dalam narasi disebutkan bahwa kedua bocah itu berasal dari afrika dan tengah dipaksakan menyanyikan lagu kebangsaan china. berdasarkan hasil penelusuran, diketahui bahwa klaim postingan itu tidak tepat. sebab, ada beberapa klaim yang tidak tepat. pertama, nada nyanyian yang dinyanyikan oleh kedua bocah tersebut ketika didengarkan berbeda dengan nada lagu kebangsaan china. dan, kedua, konten tersebut sudah diperiksa faktanya oleh pemeriksa fakta dari lembaga africa check, lembaga pemeriksaan fakta di afrika. berdasarkan hasil pemeriksaan fakta dari africa check, diketahui klaim bahwa kedua bocah itu disiksa dan dipaksa menyanyikan lagu tidak benar. hasil penelusuran africa check, diketahui bahwa kedua bocah tersebut tengah dalam posisi kuda kuda dalam ilmu beladiri china. kuda kuda itu disebut ma bu. berikut penggalan kutipan hasil periksa fakta tersebut children are in martial arts stance a glance through the 4,000 replies to the tweet offers some early clues. users were quick to point out that the video comes from an account on douyin. note it has since been deleted.the app, known as tiktok outside china, is used to create and share videos. the accounts name is , chinese for african blessing video. a number of videos posted on the account show children performing martial arts. in one video, which is also on twitter, a group of boys walk on their hands across the floor of a large room. in other videos, children and men hold blackboards with messages on them. africa check asked marco kavalier, the founder of the chinese martial arts and health centre in south africa, about the viral video of the boys crying. the pose they standing in is a basic stance called ma bu, which is taught in most chinese martial art schools, he said. the exercise also known as horse stance is considered basic training. it is meant to teach willpower, patience and muscle endurance. the chinese are hard on their martial art students when teaching these systems. they condition their own kids with this extreme kind of training, said kavalier. who filmed the video africa check found an instagram account with african blessings in its bio. a video of children holding a blackboard with a message is posted on the account. the account lists contact information for wechat, a chinese messaging app. we called on the help of eoghan sweeney, an open source intelligence and verification trainer, to follow this clue. the wechat accounts lead to a website that offers what appear to be rather niche forms of advertising, including black african kids shouting or holding up your slogan or message, said sweeney. the website says they have more than 20 teams in africa who can produce cheap videos of african kids, russian beauty and mercenaries holding a message of your choice. videos possibly shot in zambia or malawi but where was the video of the two crying children filmed we have a few guesses. in 2017, there were reports of a similar operation selling videos of children holding signs and singing, in zambia. but the style of the videos including the childrens clothes and the blackboard do not match the posts from african blessing video. we found more videos linked to african blessing video on a chinese video sharing website called bilibili. in one of the videos, children stand behind a pile of mothers pride super breakfast meal. this is produced by zambian company national milling corporation limited. another video on the account appears to have been shot in malawi zambias eastern neighbour. in it, a group of children sit on the back of a truck and wave at a camera. behind them is a butchery with a number listed on a sign. this number was linked to a butchery that was certified halaal by the muslim association of malawi in 2015. it is listed in an excel spreadsheet as being located in lilongwe, malawis capital. berdasarkan penelusuran africa check tersebut, video itu bersumber dari aplikasi semacam tiktok di china, yakni douyin. dalam akun yang menampilkan video itu memang terlihat beberapa postingan terkait kegiatan orang afrika tengah latihan beladiri china. pakar beladiri yang dimintai pendapat oleh tim pemeriksa fakta africa check pun menyatakan bahwa kedua bocah itu terlihat tengah melakukan latihan kuda kuda ma bu. marco kavalier, founder the chinese martial arts and health centre in south africa, menjelaskan bahwa kedua bocah dalam video itu memang terlihat tengah berlatih kuda kuda ma ba. menurutnya, kuda kuda itu lumrah diajarkan sebagai dasar di berbagai beladiri asal china. selain itu, kavalier menambahkan, kuda kuda itu memang diajarkan agar siswa beladiri asal china dapat memahami pentingnya tekad, kesabaran, dan ketahanan otot. orang china keras pada siswa seni bela diri mereka ketika mengajarkan sistem ini. mereka mengkondisikan anak anak mereka sendiri dengan pelatihan ekstrem semacam ini, terang kavalier. berikut kutipan penjelasan mengenai kuda kuda ma bu to train ma bu is the basic training of learning martial arts. some call it zhan ma buto stand on ma bu, zhan zhuangto stand solidly like a pillar, di pento stand firmly on the ground like a basin, or zhuang gongthe skill of standing solidly like a pillar. ever since i have some idea of what martial arts is all about, i have considered it a golden rule to train ma bu, something that cannot be changed or a step that cannot be skipped, if you are serious about martial arts. i have studied kung fu for several decades, and i have endured the hardships of training ma bu, driven by the environmental factors and my own will power. when i started to teach, i have seen some people sweat it out and persevere, and yet still more people try to avoid the pain, or simply give up the idea of taking up martial arts training. so through the observation and experimentation during the teaching sessions, i spent a couple of years delving into the further understanding and consolidated what i learned about ma bu. thus i hope i can help students overcome the obstacle, let more people benefit from kung fu training and have some fun in the process. functions of ma bu all styles of kung fu have ma bu, especially among traditional styles, it is very much emphasized. i myself have suffered a lot from its training. in our chang hong system, we further divide ma bu into the chang chuan ma northern ma bu and hong chuan masouthern ma bu. what exactly are the functions of ma bu some pugilists in the past consider it only a way to train muscular endurance. indeed it is basically correct to say ma bu can train the endurance abilities of muscles. human body is made up of skeleton and muscles. the application of power is correlated to the endurance and tightening and loosening of muscles. but we will not emphasize here in order not to lose sight of the more important and fundamental aspect of chi breathing. berdasarkan hal tersebut, maka klaim dalam narasi postingan video tersebut tidak tepat. oleh sebab itu, maka konten tersebut masuk kategori false context atau konten yang salah. referensi httpswww.facebook.comgroupsfafhhpermalink1048669598798908 who are these little boys why are they crying the hunt for a viral twitter video on the functions and training methods of ma bu afrikaanak kecilbeladirichinafalse contextmenangis
Sumber berita : https://turnbackhoax.id/2019/12/05/salah-viral-mendunia-dua-bocah-afrika-dihukum-dan-dipaksa-bernyanyi-lagu-kebangsaan-china/
built with : https://erahajj.co.id