
Terdapat 9.839 berita hoax pada database kami. LDII Bali ikut berpartisipasi aktif dalam melawan hoax untuk Indonesia yang lebih baik
[DISINFORMASI] Berkas - Arsip Perkara Hukum Hangus Dalam Kebakaran Gedung Kejaksaan Agung
penjelasan telah beredar di media sosial twitter sebuah postingan mengenai kebakaran gedung kejaksaan agung yang berlokasi di daerah kebayoran baru, jakarta selatan. pada postingannya, akun twitter tersebut mengatakan bahwa berkas berkas perkara hukum hangus dalam kebakaran gedung kejaksaan agung. dalam narasinya mengatakan, breaking news gedung kejaksaan agung terbakar, berkas perkara, arsip, dan...
Baca Selengkapnya [DISINFORMASI] Jokowi Sudah Gagal Dan Tidak Bisa Jadi Presiden Lagi, Jutaan Rakyat Akan Memaksa Angkat Kaki
penjelasan telah beredar melalui media sosial facebook kabar tentang jutaan rakyat akan memaksa presiden jokowi angkat kaki dari istana. dengan narasi jokowi sdh gagal tak bisa jd presiden lagi, jutaan rakyat akn paksa jokowi angkat kaki dari istana,. berdasarkan penelusuran, dikutip dari liputan6.com kabar tentang jutaan rakyat akan memaksa presiden jokowi angkat kaki dari istana ternyata tidak b...
Baca Selengkapnya [DISINFORMASI] Foto Penampakan Tiga Orang yang Menggantung Anggota TNI di Pohon
penjelasan beredar sebuah foto di media facebook yang memperlihatkan tiga orang sedang duduk dengan kondisi tangan diborgol. dengan narasi sebagai berikut 3 org inilah yang menggantung babinsa itu...sdh tertangkap...syg nya yg nangkap polisi..mestinya sm tni yg mengadili dg hukum rimba. dilansir darimedcom.id, klaim bahwa foto itu memperlihatkan tiga pelaku yang menggantung seorang anggota babinsa...
Baca Selengkapnya [DISINFORMASI] Minum Kopi Dengan Jeruk Nipis Dapat Meredakan Migrain
penjelasan telah beredar informasi di media sosial yang mengklaim bahwa minum kopi hitam yang dicampur dengan jus jeruk nipis dapat mengurangi migrain.setelah ditelusuri lebih lanjut, faktanya klaim itu salah. dikutip dari factcheck.afp.com, tipradee kongsuwan, ahli gizi di biro nutrisi di bawah departemen kesehatan thailand mengatakan bahwa minum kopi hitam yang dicampur dengan jus jeruk nipis ti...
Baca Selengkapnya [SALAH] Pesan Singkat Perihal Biaya Asuransi Kirim Barang di JNE Senilai Jutaan Rupiah
informasi tersebut palsu. pihak jne hanya mengenakan asuransi sebesar 0,2 persen dari harga barang ditambah biaya admin sebesar rp 5 ribu. pihak jne juga mengimbau masyarakat agar waspada terhadap pesan singkat yang mengatasnamakan pihaknya.selengkapnya terdapat di penjelasan kategori fabricated content sumber pesan berantai dan twitter narasibarang yang dikirim melalui jasa jalur jne, pihak jne m...
Baca Selengkapnya [SALAH] “Akhirnya Tertangkap juga 3 Pelaku Pembunuhan Modus Operandi Gantung diri terhadap BABINSA”
tidak terkait dengan anggota babinsa koramil 1413 05 kabaena yang ditemukan tewas tergantung di pohon. foto itu merupakan penampakan tiga tersangka pengedar narkoba jenis sabu di nusa tenggara barat pada mei 2020. selengkapnya di bagian penjelasan dan referensikategori konten yang salah akun aro harapanko fb.comaro.harapanko.98 mengunggah beberapa foto dengan narasi sebagai berikut apresiasi keber...
Baca Selengkapnya [SALAH] Tangkapan Layar Artikel “Demokrat: Habib Rizieq ada di Arab, kenapa tak dirikan khilafah di sana? Beraninya Cuma di Indonesia Saja, Dasar Provokator”
tangkapan layar hasil suntingan dari tampilan versi konten agregator hops.id di babe.news dari artikel berjudul demokrat habib rizieq ada di arab, kenapa tak dirikan khilafah di sana yang tayang pada 23 agustus 2020. kategori manipulated contentkonten yang dimanipulasi sumber facebook httpsarchive.fod9aiu narasi narasi pada tangkapan layar demokrat habib rizieq ada di arab, kenapa tak dirikan khil...
Baca Selengkapnya [SALAH] “gedung Kejaksaan Agung terbakar, LBP minta ‘pemutihan’ bagi koruptor”
di artikel berita yang dibagikan, tidak terdapat pernyataan seperti yang ditulis di klaim. jaksa agung sanitiar burhanuddin memastikan, berkas penanganan perkara dan para tahanan aman dari kebakaran yang terjadi di gedung utama kejaksaan agung. kejagung memiliki data cadangan seandainya data pada berkas yang disimpan di gedung tersebut terdampak kebakaran. selengkapnya di bagian penjelasan dan ref...
Baca Selengkapnya [SALAH] MPR Usulkan Masa Jabatan Presiden menjadi 8 Tahun dan Jokowi Pimpin Indonesia sampai 2027
hasil periksa fakta natalia kristian anggota komisariat mafindo universitas indonesia. masa jabatan presiden menjadi 8 tahun masih hanya usulan, jokowi sendiri juga turut menolak jabatan presiden menjadi 3 periode. kategori konten yang menyesatkanmisleading content sumber facebook httparchive.vnwipkcjph narasi penjelasan beredar status dari akun facebook dania ahmad dengan sebuah link yang berisik...
Baca Selengkapnya [SALAH] “Anak Cina di Uang Pecahan Rp75.000 Niat Cinanisasi NKRI”
hasil periksa fakta konaah anggota komisariat mafindo universitas 17 agustus 1945 jakarta. informasi tersebut menyesatkan. faktanya baju adat yang terdapat di uang pecahan rp75.000 tersebut merupakan baju adat tidung asal kalimantan utara. kategori konten yang menyesatkan sumber facebook httpsarchive.vnvqbdw narasi akun facebook randi randi menunggah gambar 17082020 yang memperlihatkan gambar anak...
Baca Selengkapnya [DISINFORMASI] Gaji Tambahan dari Jokowi Berupa Mata Uang Yen
penjelasan beredar postingan di media sosial yang berisi tangkapan layar sebuah artikel dengan judul ada 13 juta orang yang bakal dapat gaji tambahan dari jokowi gaji berupa mata uang yen, yen ora mbujuk lagi. faktanya dilansir dari liputan6.com, judul berita yang menyebut tentang 13 juta orang bakal dapat gaji tambahan dari jokowi berupa mata uang yen ternyata tidak benar. judul pada gambar tangk...
Baca Selengkapnya [HOAKS] Formulir Online Pendaftaran Kartu Indonesia Pintar
penjelasan beredar sebuah informasi berisi tautan formulir online pendaftaran kartu indonesia pintar di media sosial. edaran informasi tersebut disertai narasi bagi yg punya putra putri, sd, smp, smak ingin mengajukan program indonesia pintar kartu indonesia pintar, silahkan mengisi link dibawah ini. ditunggu sampai tanggal 25 agustus 2020. tks. faktanya, informasi mengenai formulir online yang be...
Baca Selengkapnya [DISINFORMASI] Pernyataan Jokowi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Terjun Bebas Tidak Diberi Utang Lagi
penjelasan sebuah akun media sosial facebook membagikan gambar tangkapan layar dari laman artikel berita dengan judul jokowi pertumbuhan ekonomi indonesia terjun bebas ngutang, enggak diberi lagi, gaess.faktanya gambar hasil tangkapan layar tersebut adalah hasil editan. dari hasil penelusuran, berita asli pada artikel tersebut berasal dari laman jpnn.com dengan judul jokowi prediksi pertumbuhan ek...
Baca Selengkapnya [HOAKS] Dokumen WHO Terkait Anjuran Tidak Menggunakan Masker Selama Pandemi Covid-19
penjelasan beredar sebuah dokumen di media sosial yang diklaim merupakan dokumen resmi organisasi kesehatan dunia who. who melalui dokumen tersebut merekomendasikan atau menganjurkan untuk tidak menggunakan masker selama pandemi covid 19. rekomendasi itu dibuat karena masker tidak terbukti efektif melindungi diri dari covid 19. faktanya, dikutip dari factcheck.afp.com dokumen yang diklaim berasal ...
Baca Selengkapnya [SALAH] Mata Uang Baru Kadrun 212 dengan Foto Wanita Bercadar
hasil periksa fakta rizky abdul aziz anggota komisariat mafindo universitas pendidikan indonesia. foto suntingan atau editan dari pecahan uang 75.000. foto wanita bercadar adalah salah satu foto unggahan umi pipik bersama para guru penghafal al quran. kategori konten yang dimanipulasi sumber facebook httparchive.vnrb38p narasi kadrunpun punya uang baru..joy kereennn kan penjelasan akun facebook be...
Baca Selengkapnya [SALAH] Pernyataan Jokowi Ekonomi Indonesia Terjun Bebas Tidak Diberi Utang Lagi
hasil periksa fakta rizky abdul aziz anggota komisariat mafindo universitas pendidikan indonesia. gambar suntingan atau editan. berita asli berjudul jokowi prediksi pertumbuhan ekonomi indonesia terjun bebas, tidak terdapat pembahasan mengenai utang di dalam artikel asli. kategori konten yang dimanipulasi sumber facebook httparchive.vn8413x narasi anjai ancor..ancorrrrrr. ayooooo.. mau bikin apa l...
Baca Selengkapnya [HOAKS] Foto Para Pekerja China akan Melakukan Cuti
penjelasan beredar postingan di media sosial facebook tentang foto pekerja china yang akan melakukan cuti. diketahui pula bahwa foto tersebut adalah tka china yang bekerja di pt imip di morowali, sulawesi tengah. faktanya setelah ditelusuri, melalui liputan6.com klaim bahwa para pekerja china dalam foto tersebut adalah para pekerja china yang akan melakukan cuti adalah tidak benar. koordinator kom...
Baca Selengkapnya [DISINFORMASI] Foto Sri Mulyani Berjilbab “Kode pilkada sudah dekat Atau tagihan sudah jatuh tempo”
penjelasan telah beredar unggahan di media sosial yang memuat foto menteri keuangan sri mulyani yang tengah mengenakan jilbab. pada unggahan tersebut disertai dengan narasi bahwa foto tersebut merupakan kode bahwa pilkada sudah dekat atau tagihan sudah jatuh tempo. dilansir dari laman situs turnbackhoax.id, narasi dalam unggahan tersebut adalah keliru. foto tersebut diambil saat sri mulyani mengun...
Baca Selengkapnya [DISINFORMASI] Puluhan Orang India Berjoget Merayakan Mendagri India Positif Covid-19
penjelasan telah beredar sebuah video yang menampilkan puluhan orang berada dijalanan dan diunggah dengan narasi berbahasa hindi yang artinya lihatlah mentalitas orang orang ini pada prosesi pemakaman untuk merayakan berita amit shahji dinyatakan positif terkena virus corona. seseorang memberi tahu mereka bahwa singa itu sekarang telah pulih, dan mereka pasti harus menunjukkan surat surat itu seka...
Baca Selengkapnya [DISINFORMASI] 35 Guru Meninggal Akibat Covid-19 di Surabaya
penjelasan telah beredar melalui pesan berantai pada platform whatsapp, informasi mengenai 35 orang guru yang sudah meninggal akibat covid 19 di kota surabaya. pesan berantai tersebut memiliki narasi, ....perhatian bagi seluruh warga surabaya.... sudah ada 35 guru dan tenaga kependidikan di kota surabaya meninggal dunia akibat covid 19. waspada jika ada kenalan, teman dan keluarga guru. agar waspa...
Baca Selengkapnya [SALAH] Mengonsumsi Telur Rebus Saat Tengah Malam dapat Menangkal COVID-19
hasil periksa fakta natalia kristian anggota komisariat mafindo universitas indonesia. telur rebus memiliki banyak kandungan gizi tetapi tidak ada penelitian yang menyebutkan bahwa telur rebus dapat menangkal covid 19. kategori konten yang menyesatkanmisleading content sumber facebook httparchive.vnnstz8 narasi . semalam di kagetkan dengan broadcast seperti ini, seketika cari telor trus di rebus t...
Baca Selengkapnya Hoax Visualisasi Bendera Israel di Burj Khalifa
foto gedung pencakar langit burj khalifa berselimut cahaya yang membentuk visualisasi bendera israel muncul di facebook. foto itu dikemas mengikuti isu perjanjian damai antara israel dan uni emirat arab uea yang dikabarkan trump melalui akun twitter miliknya.bendera israel di burj khalifa dubai, united arab emirates uae. era baru dalam sejarah perdamaian timur tengah telah dimulai. begitu keterang...
Baca Selengkapnya [SALAH] Foto Sri Mulyani Berjilbab “Kode pilkada sudah dekat Atau tagihan sudah jatuh tempo”
foto tersebut diambil saat sri mulyani mengunjungi universitas syiah kuala, banda aceh pada kamis, 5 januari 2017. sri mulyani mengenakan jilbab dikarenakan adanya aturan qanun aceh nomor 11 tahun 2002 tentang pelaksanaan syariat islam bidang aqidah, ibadah dan syiar islam yang mewajibkan berbusana islami. kategori misleading contentkonten yang menyesatkan sumber facebook httpsarchive.vnmugzm nara...
Baca Selengkapnya [SALAH] Kambing Melahirkan Anak Babi
hasil periksa fakta aisyah adilah anggota komisariat mafindo iisip jakarta. klaim tersebut hanya dikait kaitkan oleh warga sekitar. faktanya, anak kambing tersebut lahir secara prematur di desa balunganyar tepatnya peristiwa itu terjadi di dusun wedusan kidul. kategori konten yang menyesatkan sumber facebook httpsarchive.vnjufzg narasi viral loor kambing melahirkan anak babi desa balong anyar kec....
Baca Selengkapnya [HOAKS] Mahasiswa Bayar Uang Pangkal di Undip Rp 87 Miliar
penjelasan beredar sebuah gambar tangkapan layar di media sosial twitter berupa kartu tanda pengumuman jalur seleksi um universitas diponegoro semarang tahun 2020. dalam kartu tersebut, seseorang dinyatakan lolos dan diterima di program studi ilmu hukum s1 undip dengan uang pangkal sebesar rp 87.000.000.000. dilansir dari nkriku.com, rektor undip yos johan utama menyatakan bahwa hal itu tidak bena...
Baca Selengkapnya