Terdapat 9.833 berita hoax pada database kami. LDII Bali ikut berpartisipasi aktif dalam melawan hoax untuk Indonesia yang lebih baik
(HOAX) Peserta Pesta Bugil Di Pantai Dimakan Piranha
09 Agustus 2020, 14:50:13
sumber media sosial httpsm.facebook.comphoto.phpfbid268764310148038id100010434122773seta.103200026704468.1073741829.100010434122773 narasi naudzubillah minzalik. mereka berencana mengadakan konsert party bugil disuatu pantai di bulan ramadhan malah terjadilah bencana,. hanya dengan allah kirimkan satu ekor ikan saja,. mereka semua hampir habis dilahap oleh ikan tersebut. semoga menjadi satu ajaran buat diri qt sendiri. aminn.. allah akan menghinakan jika perbuatan hina yg di lakukanya. allah akan mengangkat derajat seseorang dengan perbuatan baik dan ketaatanya. . perbuatan hina akan mati dengan hina dan sia sia insya allah.. kita bisa memanfaatkan umur yg di berikan allah kpda kita untuk selalu taat dan kebaikan di jalan yg di ridhoinya. aamiin. penjelasan pada postingan klaim tersebut ditampilkan beberapa cuplikan kerumunan orang di tepi pantai yang tengah diserang seekor ikan piranha ganas. pembuat postingan itu mengklaim kalau gambar tersebut merupakan dokumentasi dari kegiatan pesta bugil di sebuah pantai saat bulan ramadan. sayangnya, pembuat postingan tidak menyebutkan nama dan lokasi pantai tersebut. berdasarkan penelusuran melalui pencarian gambar, ternyata gambar tersebut bukanlah berasal dari peristiwa yang nyata. gambar tersebut merupakan cuplikan dari film berjudul piranha 3d yang telah beredar sejak tahun 2012. di dalam film tersebut memang mengisahkan mengenai keganasan ikan piranha yang menyerang manusia. selain itu, klaim pembuat posting kalau ikan piranha yang menyerang orang di pesta bugil itu hanya satu saja merupakan kesalahan fatal. sebab, ikan piranha bukanlah ikan yang menyerang mangsa secara individu. ikan tersebut selalu menyerang mangsa secara bergerombol. ikan itu memiliki naluri bergerak dalam gerombolan. jadi, klaim pembuat posting sudah dapat dipastikan terpatahkan. berikut penjelasan dari situs smithsonian.com mengenai pergerakan ikan piranha secara naluri selalu bergerombol piranhas run in packs for safety, not strength part of piranhas fierce reputation stems from the fact that they often swim in packs orshoals. red bellied piranhas are particularly known as pack hunters. though it might seem an advantageous hunting techniquemore fish could theoretically take down a larger foethe behavior actually stems from fear. piranhas arent apex predatorstheyre prey tocaimans, birds, river dolphins, and other large pescatarian fish. so traveling in shoals has the effect of protecting the inner fish from attack. further, shoals tend to have a hierarchy of larger, older fish towards the center and younger fish on the outer edges, suggesting that safety might be the true motivation. in 2005, researchers looked atshoal formationin captive red bellied piranhas and found that the fish both breathed easier in larger shoals and responded more calmly to simulated predator attacks. the researchers also observed wild piranhas forming larger shoals in shallow waters where they might be more vulnerable. adapun, ikan piranha tidak sembarangan menyerang manusia atau hewan lainnya yang masuk ke daerahnya. ikan yang aslinya berasal dari sungai amazon itu hanya menyerang mangsa yang kiranya dianggap makanan. biasanya, hewan yang diserang oleh piranha merupakan hewan yang sudah lemah fisiknya. jadi, tidak benar bila klaim piranha langsung menyerang manusia secara membabi buta. berikut penjelasan singkat mengenai tabiat piranha dari salah seorang pemelihara ikan tersebut dari situs dw.com piranhas are very conservative. they dont like change including when it comes to food. in the wild, they are the amazons health police. they eat sick or injured fish, and as such, prevent illnesses from spreading. they are not gourmet diners. dari penjelasan itu maka dapat simpulkan bahwa kabar yang disebarkan melalui media sosial itu merupakan berita hoax. referensi httpswww.smithsonianmag.comscience nature14 fun facts about piranhas 180951948 httpsmovieweb.combloody new piranha 3d images turn the water red httpm.dw.comenpet savages bet you never knew piranhas were shy easily startled and conservativea 19263199 catatan postingan hoax tersebut kiranya sudah dihapus oleh pemilik akun. sebab, alamat postingan itu sudah mati. piranha