logo
Terdapat 9.819 berita hoax pada database kami. LDII Bali ikut berpartisipasi aktif dalam melawan hoax untuk Indonesia yang lebih baik

[DISINFORMASI] Insentif Bagi Tenaga Medis Cuma Bacot

09 Agustus 2020, 13:49:27
penjelasan beredar sebuah unggahan di media sosial facebook yang mengklaim bahwa pemerintah tidak mencairkan insentif bagi tenaga medis saat pandemi covid 19. dalam unggahannya memperlihatkan foto presiden jokowi dengan kutipan narasi akan diberikan insentif bulanan kepada tenaga medis. dokter spesialis akan diberikan rp 15 juta, dokter umum dan dokter gigi rp 10 juta, bidan dan perawat rp 7,5 juta dan tenaga medis lainnya rp 5 juta. kemudian juga akan diberikan santunan kematian rp 300 juta dan menyandingkan foto tersebut dengan foto 6 perawat yang tengah memegang kertas bertuliskan bacot.faktanya, klaim pemerintah yang tidak mencairkan dana insentif bagi tenaga medis saat pandemi covid 19 tidaklah benar. pemerintah melalui kementerian kesehatan telah membayarkan rp 645 miliar untuk insentif tenaga medis per 24 juli 2020. sedangkan foto 6 perawat yang memegang kertas bertuliskan bacot adalah hasil suntingan dari foto asli yang dimuat di artikel berjudul perawat gaungkan social distancing tetap di rumah dan tolong bantu kami dalam situs suara.com pada 19 maret 2020.kategori disinformasilink counterhttpswww.liputan6.comcek faktaread4317498cek fakta tidak benar foto insentif bagi tenaga medis cuma bacothttpswww.suara.comnews20200319123706perawat gaungkan social distancing tetap di rumah dan tolong bantu kamipageall
Sumber berita : https://www.kominfo.go.id/content/detail/28222/disinformasi-insentif-bagi-tenaga-medis-cuma-bacot/0/laporan_isu_hoaks
built with : https://erahajj.co.id