SUMBER: https://goo.gl/M5S2vq, sudah dibagikan 5.001K kali ketika tangkapan layar dibuat.

NARASI: “Makam Tuhan Yesus Kristus sedang dibuka untuk pertamakalinya. Ini terjadi diYerusalem ketika mereka meluncurkan marmer makam Tuhan Yesus suara Sangkakala terdengar dan awan membentuk lingkaran. Puji Tuhan fenomena yang tidak dapat dijelaskan terjadi hari ini di Israel.
Like Pelik Tapi Benar”

PENJELASAN: (1) https://goo.gl/QbX49v < foto pertama adalah foto makam Yesus.
(2) https://goo.gl/6ks27L < foto kedua adalah foto interior Piramid Ratu Khennuwa.
(3) https://goo.gl/f4ePNy < video ketiga berdasarkan analisa dari Snopes (situs cek fakta yang kredibel) video tersebut sudah disunting.
(4) https://goo.gl/EhLQUb < foto ketiga adalah foto interior Gereja Makam Kudus.
(5) https://goo.gl/VdRVXS < foto kelima adalah foto Makam Kosong Yesus.
(6) https://goo.gl/CBF8gS < foto keenam adalah foto pemasangan kembali batu penutup makam Yesus di Gereja Makam Kudus dalam rangka restorasi.
Foto ke (2) dan video ke (3) yang membuat post ini termasuk disinformasi karena tidak berhubungan dengan poin-poin informasi yang lainnya.

REFERENSI: (1) https://goo.gl/c9z6BN, “Makam Kosong Yesus”.
(2) https://goo.gl/VrS8p3, International Business Times: “Tomb Of Jesus Christ Revealed For First Time In Centuries: Pictures Of Massive Conservation Project In Jerusalem”.

CATATAN: jika penggunaan informasi yang tidak berkaitan tersebut maksudnya adalah untuk keperluan ilustrasi, seharusnya disertakan ketika publikasi.